Sorotan utama
Tinjauan
New Tiguan Allspace merupakan produk VW yang cocok untuk bepergian bersama keluarga, berkat ruang yang lapang dan nyaman.
New Tiguan Allspace terdiri dari tiga kompartemen yang fleksibel. Wheelbase yang lebih panjang menciptakan lebih banyak ruang, termasuk mendukung tampilan mobil yang menarik.
VW membenamkan mesin 1.4L TSI Engine yang menyeimbangkan antara kekuatan dan efisiensi pada New Tiguan Allspace. Mobil ini memiliki kekuatan hingga 150 hp dan torsi 250 Nm.
Dengan sistem transmisi 6-speed dual clutch gearbox DSG, akan membuat perpindahan gear otomatis semakin halus dan meningkatkan kenyamanan berkendara. Selain itu, pengendara dapat memilih driving mode antara normal dan sport.
Penawaran eksklusif untuk Anda
Dapatkan Oktober Penawaran spesial dari dealer resmi di dekat Anda!
Spesifikasi Utama
- Tipe bodi: SUV
- Transmisi: Automatic
- Kapasitas mesin: 1395 cc
- Tipe bahan bakar: petrol
- Kapasitas kursi: 7
- Harga: RP 648,000,000 - RP 685,000,000
Variasi
From RP 648,000,000
From RP 685,000,000
Spesifikasi Utama
- Tipe bodi: SUV
- Transmisi: Automatic
- Kapasitas mesin: 1395 cc
- Tipe bahan bakar: petrol
- Kapasitas kursi: 7
- Harga: RP 648,000,000 - RP 685,000,000
Ulasan Pengguna tentang Volkswagen Tiguan
Top marko top
Berita terbaru
Mobil serupa
Terima kasih!